Welcome

Kamis, 24 April 2008

Accent

berikut adalah pukulan aksen. maksudnya adalah pukulan yang sengaja dipukul lebih keras dari yang lain. bila dilakukan dengan baik akan memberi nuansa yang indah pada groove yang kita mainkan^^V

cobalah dari tempo yang lambat sampai mahir baru naikkan temponya sedikit demi sedikit. bagi pemula hal ini mungkin akan sulit sebab tangan masih belum terbiasa, saran saya hanya satu: "tetap latihan dan jangan mudah putus asa" pukulan aksen ini sangat menarik dan dapat kita letakkan di ketukan manapun sesuai dengan kebutuhan musik kita, enjoy guy's..^^V

dibawah ini adalah contoh partitur dari pukulan aksen yang dapat kalian latih


1 komentar:

Anonim mengatakan...

aksen bisa dipindah kemanapun ya?